Pencarian Kebenaran

Kenapa Yesus Dipanggil ‘Īsā di Dalam Al-Qur’an?

Kenapa Yesus dipanggil ‘Īsā عِيسَى di dalam Al-Qur’ān?Barangkali ada kenalan yang berkeyakinan Nasrani yang nanya gini. Atau barangkali anak-anak atau anggota keluarga nanya kenapa Nabi ‘Īsā ‘alayhissalām disebut Yesus oleh orang Nasrani. Mudah-mudahan postingan ini bisa membantu menjawab ya. Jadi gini.Sebenernya pertanyaan yang lebih tepat adalah: Nabi ‘Īsā ‘alayhissalām itu sebenernya berkebangsaan apa? Bahasa ibu […]

Kenapa Yesus Dipanggil ‘Īsā di Dalam Al-Qur’an? Read More »

Pencarian Kebenaran

At-Taurāh wal-Injīl

Saya pernah ditanya oleh seseorang mengenai At-Taurāh dan Al-Injīl yang disebutkan di dalam Al-Qur’ān. Pertanyaannya kurang lebih kaya ini.  Jika meyakini kitab-kitab suci yang diturunkan sebelum Al-Qur’ān adalah bagian dari keimanan sebagai seorang muslim, apakah itu artinya kitab Taurāh dan Injīl yang dipegang oleh umat Yahudi dan Nasrani saat ini adalah juga merupakan kebenaran, dan

At-Taurāh wal-Injīl Read More »

Pencarian Kebenaran

Kenapa Harus Islam?

Ini adalah sebuah undangan, bagi para pencari kebenaran. Yang benar-benar tulus mencarinya. Atau bagi mereka yang terlahir dari keluarga muslim, namun memiliki keraguan, dan belum meyakini bahwa Islam adalah satu-satunya kebenaran.  Saya mengundang semuanya, untuk menyimak perjalanan Bobby. Seorang penganut Kristen Ortodoks yang sedang mencari kebenaran, yang berdiskusi dengan Syaikh Uthman ibn Farooq.  Bobby bertanya

Kenapa Harus Islam? Read More »

Pencarian Kebenaran

Apa Artinya Menjadi Seorang Muslim?

Kebanyakan muslim yang lahir di negeri mayoritas muslim, termasuk saya dulu, ngga ngeh dengan arti sebenarnya dari menjadi seorang muslim. Dan ngga ngeh dengan apa arti sebenarnya dari Islām. Sehingga cenderung memahaminya sebagai sesuatu yang berhubungan dengan budaya.  Maksudnya budaya gimana?  Gini… Misalnya kita liat budaya Sunda (karena saya orang Sunda). Saya jadi orang Sunda, ya karena

Apa Artinya Menjadi Seorang Muslim? Read More »

Pencarian Kebenaran

Dari Dino Hingga Flat Earth

Entah kenapa hari ini saya tiba-tiba teringat percakapan dengan seseorang yang unik. Seseorang yang ngga saya sangka, ternyata seorang remaja. Seseorang yang semoga Allah menunjukinya ke jalan-Nya yang lurus. Waktu itu saya tiba-tiba aja di japri oleh beliau. Dan beginilah kurang lebih dialognya. It’s gonna be very long, ini pastinya bakalan panjang, tapi semoga bisa bermanfaat

Dari Dino Hingga Flat Earth Read More »

Pencarian Kebenaran

Ketika Truth Seeker Memilih untuk Bertaqlid

Seeing is believing. Percaya itu harus melihat. Kebenaran harus make sense, logis dan bisa dijilat. Begitulah yang ada di benak saya dulu. Mungkin karena darah ilmuwan yang mengalir di dalam tubuh ini. Dulu karakter truth seeking (pencarian kebenaran) saya bisa dibilang lumayan liar. Mungkin karena terpengaruh oleh sosok-sosok yang saya ikuti dan kagumi waktu itu, seperti Bill Nye,

Ketika Truth Seeker Memilih untuk Bertaqlid Read More »

Pencarian Kebenaran

Doa, Sahabat, dan Huruf Shad

Alhamdulillah…. Segala puji hanya bagi Allah. Yang Maha Mengabulkan doa hamba-Nya, dengan cara yang tak pernah disangka-sangka. Yang Menunjuki orang-orang yang yakin,menuju sirat al-mustaqiim. Lagi-lagi diri ini bukan siapa-siapa. Hanya seseorang yang suka menulis. Dan ini, adalah tulisan untukmu wahai sahabat.  Seorang sahabat yang hadir, di saat diri ini sedang terombang-ambing di tengah ‘lautan’ luas

Doa, Sahabat, dan Huruf Shad Read More »

Pencarian Kebenaran

To Make Hay While The Sun Shines

Beberapa tahun lalu, di masa-masa awal masa pencarian saya, saya mengenal seorang sahabat non-muslim. Kami sama-sama mencari sesuap nasi di kantor (lebih tepatnya lapangan / field) yang sama. Kami sama-sama seorang engineer. Kami pun sama-sama merantau di kota itu, Bojonegoro. Saat itu keluarga saya belum ikut pindah ke sana karena menunggu semester sekolah anak selesai.

To Make Hay While The Sun Shines Read More »

Pencarian Kebenaran

Memandang Langit

Wahai sahabat yang cerdas. Pernahkah pada suatu momen dalam hidup, kita menengadahkan pandangan kita ke langit malam yang luas? Mengagumi gugusan bintang-bintang yang jumlahnya seperti tak terbatas. Mungkin ketika kita ditempa permasalahan hidup, dan kita ingin menyendiri, sejenak menghentikan laju waktu yang terasa begitu deras. Lalu mungkin tiba-tiba bertanya-tanya sendiri dalam hati, “Siapakah yang menciptakan

Memandang Langit Read More »

Pencarian Kebenaran

Perjalanan Mencari Kebenaran

Bismillaahirrahmaanirrahiim…Saya bukan ustadz. Saya hanya seorang “truth seeker” yang suka menulis. Semoga Allah meluruskan niat saya menulis hanya karena Allah, dan bukan karena yang lain. Tulisan ini pun request dari seseorang (yang dekat) yang bertanya pada saya mengenai temannya, yang memiliki pertanyaan unik mengenai Al-Qur’an. Tentang mengapa ayat Al-Qur’an sering kali sulit dimengerti?Mengapa ayat-ayat nya seperti meloncat-loncat

Perjalanan Mencari Kebenaran Read More »

Pencarian Kebenaran